Belakangan ini loyalis Anies Baswedan, Tifauzia Tyassuma atau yang biasa disebut sebagai Dokter Tifa. Baru saja memberikan terkait komentarnya terhadap biaya program makan siang gratis. Dimana program yang kontroversial ini merupakan program yang ditawarkan Capres-cawapres nomor urut 02 Prabowo-Gibran.
Dokter Tifa selaku sebagi ahli gizi menilai, dana yang dikonfirmasi untuk makan siang gratis itu sangat berlebihan.”Menurut kamibiaya Makan Siang Gratis yang akan dianggarkan oleh Capres nomor 02, kata para rekan sendiri akan menghabiskan Rp1 triliun per hari.” Ungkap Dokter Tifa dalam keterangannya di aplikasi sosial media pada (15/12/2023).
Bahkan Dokter Tifa pun menghitung-hitung seluruh total biaya dana yang dianggarkan dalam setahun untuk Makan Siang Gratis tersebut.
Total Program Prabowo-Gibran Menghabiskan Rp.365 T
“Jadi begini maksudnya dalam setahun kita akan menghabiskan total keseluruhan sebanyak Rp 365 Triliun. Dan sepanjangan lima tahun selama masa pemrintahan akan menghabiskan Rp 1,825 Triliun.” Ungkap Dokter Tifa dalam postingannya tersebut.
Dalam unggahannya tersebuut dokter Tifa juga menyebutkan. Bahwasanya hanya orang kurang waras yang memikirkan dan melontarkan ide tersebut. Dimana dengan adanya program tersebut justru menghabiskan dana super besar untuk program yang tidak terlalu perioritas.
“Menurut penilaian saya pribadi hanya orang kurang waras lah yang memiliki pemikiran Ide tersebut yang tidak layak diterapkan.” Katanya dalam media pemberitaan tersebut.
Baca juga : Opini Capres Dinilai Belum Mampu Tegakkan Hukum dan HAM
Sebelumnya, Tim Kampanye Nasional (TKN) dalam penyertaannya menyatakan bahwasanya pasangan Prabowo-Gibran. Sudah menawarkan sebuah program susu dan makan siang gratis yang ditawarkan kepada masyarakat.
Menurut pemberitannnya program tersebut kabarnya digagas oleh kedua pasplon sebagai atas pemenuhan Hak asasTi Manusia (HAM). Hal ini juga diungkapkan melalui Juru Bicara TKN Prabowo-Gibran. Yakni oleh Puteri Komarudin, dalam keterangan yang dia ungkapkan dan diterima di Jakarta, Selasa lalu.
“Dengan adanya program pemberian makan siang dan susu gratis ini. Diharapkan kepada masyarakat terutama ibu dan anak dapat diberikan akses kepada pendidikan. Tidak hanya itu saja namun mendapat hak akan tumbuh kembang dengan baik. Kami juga mengharapkan kesehatan fisik dan mental kepada keluarga.” Ucap Puteri Komarudin.
Baca Lainnya : Terdapat Sumber Dana ilegal Dalam Kampanye Pemilu 2024